“Sampai detik ini belum ada jawaban pasti yang diberikan oleh klub Elkan kapan dia bisa dilepas. PSSI komunikasi, saya juga komunikasi dengan Elkan sampai detik ini. Dia masih belum bisa memastikan klubnya di pertandingan mana dia bisa dilepas nanti,” ucap Indra Sjafri.
“Saya tidak bisa jamin itu, tetapi saya yakin dengan skuad yang ada sekarang kita cukup untuk bisa kompetitif, minimal di pertandingan grup,” tuturnya.
Tentu hal tersebut tidak boleh dihalang-halangi oleh PSSI mengingat kesuksesan elkan bggot dalam jenjang karirnya juga merupakan keberhasilan tersendiri bagi Indonesia.
(Editor/Fathur Rozi)